bYgtU607MamAfUSJI7TW8JHZDEY

Wednesday, July 24, 2013

Bisnis Online Mudah, Apakah Benar?

Apakah anda sudah menemukan bisnis online mudah?

bisnis online mudahTentunya anda belum menemukan bila masih mencari-cari bisnis online yang mudah dijalankan. Sebelum membicarakan masalah bisnis online mudah saya akan sampaikan dulu beberapa anggapan yang salah dan benar mengenai bisnis online.
Anggapan yang salah tentang bisnis online mudah:
Bisnis online itu cara cepat menjadi kaya
Bisnis online itu penipuan
Bisnis online itu sangat mudah
Anggapan yang benar tentang bisnis online mudah:
Bisnis online itu tidak susah
Bisnis online itu adalah bisnis serius
Bisnis online itu  memerlukan usaha yang sungguh-sungguh
Bisnis online itu adalah bisnis saat ini dan masa yang akan datang
Jika anda ingin menjalankan bisnis online maka anda harus menganggap bisnis online ini sebagai bisnis utama dan berusaha secara bersungguh-sungguh dalam menjalankan nya.
Mungkin anda pernah mendengar bahwa bisnis online itu mudah, anda tinggal meyimpan sejumlah uang dan setiap bulan akan menerima uang dengan keuntungan besar. Memang ada bisnis yang seperti itu, biasa juga disebut HYIP (High Yield Investment Program) bisnis ini seperti namanya memiliki resiko yang sangat tinggi karena pengelola dana bisa sewaktu-waktu hilang tanpa kabar berita bersama uang investor. Biasanya orang ikut dalam bisnis ini ada 2 tipe:

1. Pebisnis online pemula yang ingin cepat kaya dan tidak tahu bahwa masih banyak bisnis online yang lebih menjanjikan dengan resiko rendah.

2. Orang yang sudah sangat ahli dalam mengikuti bisnis ini dia tahu betul kapan saatnya menyinpan dana dan kapan saatnya keluar. Mereka biasanya menyimpan dananya tidak pada 1 perusahaan tetapi dalam beberapa perusahaan sejenis untuk menghindari resiko uangnya tidak kembali dan mereka biasanya tergabung dalam suatu komunitas pebisnis yang sama sehingga memiliki informasi yang lebih akurat.
Kembali ke bisnis online yang baik dan benar
Sama seperti bisnis konvensional, bisnis online memerlukan usaha sungguh-sungguh dari pelaku bisnis dan dibutuhkan keuletan, pantang menyerah karena dalam bisnis ini (juga bisnis lainnya) ada kalanya kita mengalami kemunduran usaha dikarenakan perubahan yang terjadi pada internet. Meskipun demikian banyak keuntungan berbisnis online, diantaranya:
  • Tidak memerlukan modal sebesar bisnis offline
  • Dapat dikerjakan di waktu senggang
  • Memiliki jangkauan pelanggan yang lebih besar
  • Memiliki potensi penghasilan yang sangat besar
Untuk mengetahui bisnis online yang bisa anda coba jalankan, silahkan lihat postingan saya tentang bisnis online gratis.Ada juga bisnis online Yang sangat bisa Menghasilkan Profit Bagus adalah bisnis empower network yaitu bisnis blogging sistem viral yang memberikan komisi 100%.

Demikian bahasan saya mengenai bisnis online mudah semoga bermanfaat bagi anda sekalian. Salam sukses.

By yunar winardi

No comments:

Post a Comment